Minggu, 09 Agustus 2009

CinTa

Datang tak terduga

Hinggap pada siapa saja..

Kadang membuat melayang

Kadang membuat frustasi

Cinta gak harus sempurna

Cinta gak harus kaya

Cinta gak harus cantik

Cinta gak perlu pinter

Tapi cinta yang akan membuat qt..

menjadi sempurna, kaya, cantik dan pintar..^^

0 komentar: